Foto Kamar Tidur Sederhana - Pada sebuah rumah, ada beberapa ruangan penting yang sepatutnya ada dan menjadi prioritas. Salah satunya adalah kamar tidur. Seperti namanya, fungsi dari ruangan tersebut adalah sebagai tempat untuk tidur, beristirahat, ataupun melakukan kegiatan-kegiatan pribadi lainnya (semisal berganti baju dan berhias). Melihat hal tersebut, tentu saja ketika membangun sebuah rumah, desain dari sebuah kamar tidur haruslah dipikirkan.
Berbicara tentang desain kamar, tentu saja, ada berbagai macam jenis model kamar tidur yang dapat dipilih. Pertanyaan selanjutnya, bagaimana caranya membuat kamar tidur yang sederhana (simple), sesuai dengan luas ruangan, dan tidak kurang satupun pokok-pokok dari sebuah kamar.
Dalam dunai arsitektur, kenyamanan pemilik adalah salah satu poin penting. Sebagus apapun desain sebuah ruang, bila tidak nyaman, maka desain tersebut terbilang gagal. Lalu,bagaiamana membuat kamar tidur yang sederhana, namun tetap nyaman dan memenuhi kebutuhan? Jawabannya tentu dengan membuat daftar prioritas.
Mengingat prioritas, maka yang harus pemilik ataupun arsitek pikirkan adalah kebutuhan dari kamar tersebut. Mulai dari tempat untuk tidur, apakah menggunakan kasur tinggi, rendah, atau mungkin sekedar karpet dan bantal. Selain itu, diperhatikan juga kebutuhan lain, semisal lemari dan jalur udara.
Dalam dunai arsitektur, kenyamanan pemilik adalah salah satu poin penting. Sebagus apapun desain sebuah ruang, bila tidak nyaman, maka desain tersebut terbilang gagal. Lalu,bagaiamana membuat kamar tidur yang sederhana, namun tetap nyaman dan memenuhi kebutuhan? Jawabannya tentu dengan membuat daftar prioritas.
Mengingat prioritas, maka yang harus pemilik ataupun arsitek pikirkan adalah kebutuhan dari kamar tersebut. Mulai dari tempat untuk tidur, apakah menggunakan kasur tinggi, rendah, atau mungkin sekedar karpet dan bantal. Selain itu, diperhatikan juga kebutuhan lain, semisal lemari dan jalur udara.
Menyinggung tentang kasur, Anda sendiri bisa mencari terlebih dahulu foto kamar tidur sederhana yang paling cocok,setelah itu Anda bisa menirunya. Cara ini lebih mudah dan cepat. Baru setelah itu, Anda bisa mencari kasur yang sekiranya tepat dengan model yang sebelumnya sudah dipilih.
Sedangkan dalam masalah lemari, karena ini adalah kamar tidur sederhana, maka lemari yang dipilih adalah yang sangat sederhana pula. Menghindari lemari yang terlalu besar, berat, apalagi dengan ukiran adalah pilihan tepat. Bahkan jika bisa, cari lemari yang minimalis, semisal terbuat dari aluminium ataupun plastik. Besarnya bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan ruang yang tersedia.
Selanjutnya Anda bisa memikirkan komponen-komponen lainnya. Pastikan ventilasi berfungsi dengan baik. Bahkan jika bisa, pastikan cahaya matahari bisa masuk. Selain itu, Anda juga bisa menambahkan aksesoris lainnya,semisal karpet, meja, gantungan baju, dan berbagai perlengkapan penunjang lainnya. Namun jangan terlalu banyak, agar unsur sederhananya bisa tetap didapat.
0 Response to "16 Foto Kamar Tidur Sederhana Supeer Mantap"
Posting Komentar
Komentar di blog ini dimoderasi sebelum ditampilkan,
Soo..jika ingin komentarnya di tampilkan jangan:
1. Spam
2. Junk
3. Sara
4. Dll yang melanggar